• Skip to secondary menu
  • Skip to main content
  • Skip to primary sidebar
  • Home
  • Clodi Lokal
    • Ananndapers
    • Baby Oz
    • Bebibum
    • Bee Diapers
    • Cluebebe
    • Enfiesta
    • Enphilia
    • GG
    • Iconic Kids
    • Pempem
    • Pokado
    • Sheizy
    • Zigie Zag
    • Ztwo
  • Clodi Impor
    • Babyland
    • Bumwear
    • Charlie Banana
    • CoolaBaby
    • Green Nappy
    • NVme
    • Rumparooz
    • SGBum
  • Produk
    • Cloth Diapers
    • Diaper Cover
    • Insert
    • Fleece Liner
    • Wetbag
    • Baby Wrap
    • Laundry Treatment
    • Pull Up Pants
    • Adult Diaper
    • Breastpad
    • Menstrual Pad
  • Pemesanan
  • Hubungi Kami
  • Reseller
  • Download Ebook

Cloth Diapers (Popok Kain Modern)

Clodi Murah Impor Dan Lokal Terlengkap di Indonesia

  • Cloth Diapers
  • Diaper Cover
  • Insert
  • Fleece Liner
  • Adult Diaper
  • Breastpad
  • Menstrual Pad
  • Baby Wrap

Ananndapers Super Serap Super Slim Reborn

Ananndapers Super Serap Super Slim Reborn

October 20, 2010 by admin 10 Comments

Cloth Diapers Murah proudly presents varian terbaru Ananndapers Superserap : Ananndapers Super Serap Super Slim Reborn.

Kami langsung jatuh hati begitu melihat produk ini. Desainnya cantik, konsepnya unik, harganya relatif ekonomis.

Dear parents bisa terbebas dari kesulitan memakaikan clodi bagi buah hati yang sudah lincah bergerak –seperti Nuri Si Satu Tahun- bungsu tercinta kami. Karena Ananndapers SS Reborn desainnya seperti celana/ training pants tapi  fleksibel dalam soal ukuran karena mempunyai banyak kancing untuk mengatur ukuran. Sama seperti Ananndapers Super Serap reguler, SS Reborn dapat digunakan untuk anak dengan berat badan 3-20 kg.

Sama seperti produk Ananndapers lainnya, Ananndapers SS Reborn juga termasuk kategori all-in-one diapers, yaitu cloth diapers yang lapisan penyerap ompolnya terjahit menyatu dengan clodi induk. Hanya bedanya, lapisan penyerap ompolnya bukan berupa ‘lidah’, melainkan berupa bantalan bahan yang agak tebal di bagian tengah. Agak serupa dengan merk Lovey Dovey untuk membandingkan padanannya.

Lapisan permukaan innernya terbuat dari bahan terry velour  lembut, dengan  4 lapis bahan microfiber hantex ( 80% polyester, 20% nylon) di bawahnya untuk penyerapan maksimal. Tehnik penjahitannya khusus, menggunakan ‘water trapping system’ sehingga cairan ‘terperangkap’ di dalam dan tidak kembali ke atas, sehingga permukaan terasa kering (stay dry) dan tidak lepek. Saya meraba sendiri permukaan SS Reborn yang telah dikenakan putri saya selama 5 jam, dan hasilnya terasa kering!

Inner microfiber Inner full

 Ket. gambar: bagian penyerap yang menebal di bagian tengah

Di bagian depan ada deretan kancing untuk menyetel ukuran (horizontal snap).

Kancing setting ukuran

 

Di bagian pinggang kanan dan kiri masing-masing terdapat 3 lajur kancing untuk memperbesar atau memperkecil ukuran (vertical snap).

3 lajur kancing samping

 

Berikut perbandingan ukuran antara SS Reborn yang disetting besar vs kecil.

setting kecil vs besar

 

Berikut  pilihan motif yang saat ini:

Penguin Biru Tua Penguin Biru Muda

              Penguin Biru Tua                                 Penguin Biru Muda

 

Ben 10 Stroberi

                      Ben10                                                  Stroberi

 

Tazmanian Devil Sesame Street

               Tazmanian Devil                                   Sesame Street

Harga

Rp 70.000,00 / pcs

Notes: Ananndapers Super Serap Super Slim reguler dengan perekat 2 tingkat masih tersedia. Keterangan produk dapat dilihat di sini.

menerima reseller

Filed Under: Ananndapers, Cloth Diapers Tagged With: ananndapers, Ananndapers Super Serap Super Slim, Ananndapers Super Serap Super Slim Reborn

Primary Sidebar

Pemesanan

Call/SMS/WA: 081 3300 90693


Untuk pemesanan, silakan isi order form atau sms ke nomor di atas

Sebutkan jumlah dan jenis barang yang Anda pesan, alamat pengiriman, no telp yang mudah dihubungi. Kami akan membalas dengan konfirmasi total biaya yang harus ditransfer.

 

UNTUK PEMBAYARAN, Silakan transfer ke salah satu rekening berikut:

1. MANDIRI
No Rek:  126-00-0585757-7
Cabang: KCP Jakarta Pasar Minggu
Atas Nama: Nurul Halida

2. BCA
No Rek: 7180221381
Cabang: KCP Pejaten
Atas Nama: Nurul Halida

3. BNI
No Rek: 001-473-9036
Cabang: Pasar Mayestik Jakarta
Atas Nama: Nurul Halida

Cari Produk/Artikel

Artikel Terbaru

  • GG T-Dipe
  • Lil’ G
  • GG Original B-Dipe
  • Wet Bag Pempem!
  • Bebibum

Produk Clodi

  • Ananndapers
  • Baby Oz
  • Babyland
  • Bumwear
  • Cluebebe
  • CoolaBaby
  • Enfiesta
  • Enphilia
  • Eugine Baby
  • GG
  • Green Nappy
  • Honeydew
  • Pempem
  • Rainbow BB
  • Rumparooz
  • SGBum
  • Sheizy
  • Sunny Baby
  • Zigie Zag
  • Ztwo
  • Generic Non Brand

Post Footer – Optin Form DAP OptimizePress

Download Ebook Clodi

Ebook-Cover-Cloth-Diapers-Murah-3D-200

privacy We value your privacy and would never spam you

Optin Form DAP OptimizePress

Download Ebook Clodi

Ebook-Cover-Cloth-Diapers-Murah-3D-200

Daftarkan email Anda untuk mendapat Ebook Panduan Lengkap Seputar Cloth Diapers – GRATIS.

privacy We value your privacy and would never spam you

Artikel Terbaru

  • GG T-Dipe
  • Lil’ G
  • GG Original B-Dipe
  • Wet Bag Pempem!
  • Bebibum

Produk Clodi

  • Ananndapers
  • Baby Oz
  • Babyland
  • Bumwear
  • Cluebebe
  • CoolaBaby
  • Enfiesta
  • Enphilia
  • Eugine Baby
  • GG
  • Green Nappy
  • Honeydew
  • Pempem
  • Rainbow BB
  • Rumparooz
  • SGBum
  • Sheizy
  • Sunny Baby
  • Zigie Zag
  • Ztwo
  • Generic Non Brand

Tentang Kami

Cloth Diapers Murah membahas lengkap seputar dunia popok kain pakai ulang (reusable cloth diapers/clodi).

Anda dapat menemukan review berbagai merk cloth diapers impor dan lokal berkualitas.

GO GREEN

Menggunakan cloth diapers pilihan bijak mengurangi sampah akibat penggunaan popok sekali pakai berbahan plastik yang sulit terurai.

Copyright © 2022 · Lifestyle Pro on Genesis Framework · WordPress · Log in